Jambu biji (Psidinum guajava) - Tanaman Hias Lanskap

Nama lain : jambu biji, jambu batu, atau jambu klutuk (indonesia)

Famili : Myrtaceae

Perbanyakan : biji dan cangkok

Media tanam :

Perawatan :

  • Penyiraman :
  • Pemupukan : 1 kali per 4-6 bulan (pupuk kompos)
  • Pemangkasan : secara insidental

Penyinaran : cahaya penuh/langsung

Kelembaban : sedang

Dataran : rendah dan tinggi

Daya tumbuh : sedang

Fungsi :

  • Tanaman peneduh
  • Tanaman pot
Jambu biji (Psidinum guajava)

Tumbuh tidak terlalu tinggi dan bertajuk kolummar dengan banyak cabang. Daunnya berwarna hijau dan berbentuk bulat telur. Bunga berukuran kecil dengan kelopak bunga berwarna putih muncul di antara ketiak daun. Buah berwarna hijau atau kuning.

Jambu biji (Psidinum guajava)

Baca Juga